SMA PROGRESIF
Tentang Sekolah

SMA PROGRESIF

  • All
  • SMA PROGRESIF
Tim dari SMA Progresif Bumi Shalawat foto bersama saat pengumuman hasil lomba

20 Mei 2024

SMA Progresif Bumi Shalawat – Setelah berhasil membawa medali emas di BUCA IIMSEF Turki 2023, dengan tim yang sama, SMA Progresif Bumi Shalawat lagi-lagi membawa medali emas untuk kategori ICT dan Penghargaan Khusus dari Technical and Vocational Training Corporatin Kingdom of Saudi Arabia dan National Research Concil of Thailand dalam kompetisi yang penuh prestise: Asian Youth International Award 2024 di Technology Expo (MTE) 2024 di Kuala Lumpur, Malaysia Bukan…

Tim dari SMA Progresif Bumi Shalawat foto bersama setelah menerima sertifikat

20 Mei 2024

SMA Progresif Bumi Shalawat – Lagi-lagi nama SMA Progresif Bumi Shalawat harum di kancah Internasional. Pada event “BUCA IMSEF 2023” yang diselenggarakan oleh Buca Art and Science Centre, Buca Municipality yang bertempat di Buca, Izmir Turki, SMA Progresif membawa medali emas di bidang Matematika Komputer. Peserta yang mengikuti perlombaan tersebut menyebar di banyak negara, mengingat perlombaan ini merupakan ajang bergengsi yang ditunggu oleh banyak negara. SMA Progresif Bumi…

Khumaidy Syafiq El-Maududy saat menerima tropy juara 2 dalam ajang SMA Awards yang diberkan oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa

18 Mei 2024

SMA Progresif Bumi Shalawat – SMA Awards yang diadakan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur telah usai. Kompetisi dengan berbagai bidang lomba tersebut menjadi ajang tahunan yang dinanti-nanti oleh SMA se-Jawa Timur. Terutama SMA Progresif Bumi Shalawat. Dalam ajang itu siswa atas nama Khumaidy Syafiq El-Maududy dari kelas XI ICP (International Class Program) berhasil membawa juara 2 pada cabang lomba English Debate. Khumaidy nama akrabnya memang spesialisnya. Ia tidak…

Tim dari SMA Progresif Bumi Shalawat ketika pembagian medali di ajang IPITEX Thailand 2024

18 Mei 2024

SMA Progresif Bumi Shalawat – Sebagai sekolah berbasis Internasional, SMA Progresif Bumi Shalawat (SMASIF) membuktikan dirinya bahwa ia memang pantas menyandang identitas tersebut. Pasalnya, SMASIF telah menerbangkan tiga timnya ke Bangkok Thailand dalam ajang IPITEX 2024. Acara tersebut merupakan kompetensi ilmiah yang dihelat oleh National Research Council of Thailand. Peserta yang ikut serta bukan hanya dari Asia, melainkan dihadiri sebanyak 600 peserta dari 25 negara. Dengan jumlah peserta…

Santri menggantungkan kertas asa untuk kemajuan pendidikan Indonesia kedepan/Istimewa

2 Mei 2024

SMA Progresif Bumi Shalawat– Sebagai bagian dari upaya yang berkelanjutan dalam mendorong transformasi pendidikan di Indonesia, SMA Progresif Bumi Shalawat dengan bangga memperingati Hari Pendidikan Nasional Selasa, 2 Mei 2024. Dengan tema Menyongsong Era Baru Pendidikan Indonesia, Membentuk Generasi Santri Bebas Radikalisme. Peringatan ini menjadi momentum penting bagi SMA Progresif Bumi Shalawat untuk memperkuat komitmen dalam membentuk generasi yang tangguh, cerdas, dan berkarakter. Dalam menghadapi tantangan zaman, sekolah…