BERKAT APLIKASI PENDETEKSI PENYAKIT KULIT, SISWA SMA PROGRESI BUMI SHALAWAT BAWA MEDALI EMAS PADA BUCA IMSEF 2023 DI TURKI

Tim dari SMA Progresif Bumi Shalawat foto bersama setelah menerima sertifikat

SMA Progresif Bumi Shalawat – Lagi-lagi nama SMA Progresif Bumi Shalawat harum di kancah Internasional. Pada event “BUCA IMSEF 2023” yang diselenggarakan oleh Buca Art and Science Centre, Buca Municipality yang bertempat di Buca, Izmir Turki, SMA Progresif membawa medali emas di bidang Matematika Komputer. Peserta yang mengikuti perlombaan tersebut menyebar di banyak negara, mengingat […]